Kemacetan di Ibu Kota
Seiring berkembangnya jaman.kegunaan
kendaraaan bermotor pun sangatlah penting bagi kehidupan kita sehari-hari dalam
melakukan segala aktifitas.namun di balik itu semua tanpa disadari bahwa
meningkatnya jumlah kendaraan bermototr tidak di imbangi dengan peran
pemerintah dalam menambanh luas lebar jalan,sehingga kemacetanpun tidak
terelakan lagi.
Bukan hanya waktu saja yang dapat
terbuang dalam keadaan seperti ini,namun materi berupa BBM dan stamina tubuh
pun dalam hal ini ikut terbuang percuma.di dalam peraturan pemerintah
sebenarnya sudah memberikan imbauan kepada para pengguna jalan agar dapat
menggunakan kendaraan umum dalam melakukan iktifitasnya,namun banyak dari
mereka yang menghiraukan imbauan tersebut.
Pemerintah
sebenarnya juga tidak hanya berdiam diri saja,mereka sudah memberlakukan
peraturan dimana ada program busway,program ini cukup memakan biaya dan waktu
yang besar,tetapi kepedulian masyarakat terhadap kebijakan pemerintah kuranglah
positif,kebanyakan dari masyarakat mengacuhkan bahkan malah ada yang merusak
fasilitas yang diberikan.
Tidak hanya itu.masyarakat juga
banyak yang mulai mengeluh kesah terhadap program ini.mereka beranggapan bahwa
program ini kuranglah memadai,pedahal sebenarnya masyarakat sendirilah yang
kurang menjaga dan merawat fasilitas-fasilitas yang sudah diberikan.
Andai saja kita semua beserta
pemerintah dapat menjaga dan mengembangkan program dan fasilitas ini,pastilah
kemacetan di Ibu Kota dapat berkurang,dan kita semua akan merasakan manfaat yang
sangat positif dari kebijakan pemerintah yang satu ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar